PT POS LOGISTIK INDONESIA RAIH PENGHARGAAN TOP DIGITAL PR AWARD 2022

[vc_row pix_particles_check=””][vc_column][vc_column_text]Jakarta, 22 April 2022 – PT Pos Logistik Indonesia meraih penghargaan TOP Digital PR Award 2022 special achievement for subsidiary BUMN. Penghargaan ini digelar oleh Suarapemerintah.ID bersama Trans N Co Indonesia sebagai bentuk apresiasi terhadap kinerja Public Relations (PR) BUMN, BUMD, dan Subsidiary BUMN yang berhasil membangun citra positif dan reputasi perusahaan era digital.[/vc_column_text][/vc_column][/vc_row][vc_row […]